Musim Terburuk Messi di La Liga

Lionel Messi nampaknya memiliki definisi tersendiri untuk istilah "musim terburuk". Ya, meski Barcelona terancam gagal meraih satu trofi pun musim ini, Messi tetap bermain apik meski umurnya sudah tak muda lagi.
Minggu (19/7/2020) malam WIB kemarin, Barca menjalani laga terakhir di La Liga. Pasukan Quique Setien ini menggilas Deportivo Alaves dengan skor telak 5-0.
Hasil ini memang tak mengubah apa pun, Real Madrid sudah berpesta juara musim ini. Akan tetapi, paling tidak Barca dapat menutup musim dengan kepala tegak.
Selain itu, Messi juga dapat mengirim pesan pada mereka yang meragukannya: bahwa dia masih yang terbaik, bahwa dia belum berakhir.

Rekor assist Messi
Barca membuka kemenangan mereka pada menit ke-24 lewat gol Ansu Fati. Bintang muda Barca ini mendapatkan servis sang legenda, yang mencungkil bola ke tengah kotak penalti.
Fati patut dipuji sebab instingnya yang bisa melihat celah kosong. Akan tetapi yang tak kalah penting adalah assist sempurna Messi, yang melambung tepat untuk disantap Fati.
Dengan satu assist ini, Messi resmi memecahkan rekor assist terbanyak dalam semusim La Liga. Operan untuk gol Fati itu menjadi assists ke-21 Messi musim 2019/20, melampaui rekor 20 assists yang dipegang oleh legenda Barca lainnya, Xavi (2008/09).

Comments

Popular posts from this blog

Memiliki Dokumentasi Silsilah Nomor Togel

Setiap Demi Peluang Yang Menentukan Kemenangan Togel Online, Alpha4d

Pandai Meracik Kombinasi Nomor Togel